Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2023

Hati-hati Di Jalan

Gambar
  Tulus, penyanyi yang memiliki banyak fans dan konsernya dipenuhi oleh lautan manusia. Lagu Tulus selalu related dengan apa yang dirasakan oleh masyarakat membuat lagunya menjadi playlist wajib di keseharian mansyarakat. Tulus tak pernah gagal menciptakan lagu, makna lagu yang sampai sangat mudah membuat diri ini terbawa pada setiap lagunya. Lagu hati-hati di jalan ini membawa pesan bahwa selalu ada halangan jika memang tak ditakdirkan untuk bersama. Berikut lirik lagu hati-hati di jalan yang telah dirangkum : Perjalanan membawamu Bertemu denganku Ku bertemu kamu Sepertimu yang kucari Konon aku juga Seperti yang kau cari Kukira kita asam dan garam Dan kita bertemu di belanga Kisah yang ternyata tak seindah itu Kukira kita akan bersama Begitu banyak yang sama Latarmu dan latarku Kukira takkan ada kendala Kukira ini kan mudah Kau aku jadi kita Kasih sayangmu membekas Redam kini sudah Pijar istimewa Entah apa maksud dunia Tentang ujung cerita Kita tak bersama Semoga rindu ini menghil...

Dear Secret Admirer

Gambar
 Kita memang sudah lama kenal, berjumpa dan dahulu lebih sering bertemu. Pria yang aku kenal di masa putih biru dan pertemuan semakin sering saat setelah putih abu-abu. Seseorang mempertemukan kita walau pada dasarnya sudah saling merasa tapi tidak ingin menyapa karena takut salah orang. Malu ya rasanya kalau nyapa tapi salah orang, hihihi Maaf boleh aku sebutkan namamu saat bercinta dengan-Nya? Tak berani mengutarakan seseorang yang menempati hati jika belum pasti memiliki.  Jika aku tak bisa mengetuk pintu hati mu maka biarkan Dia mengetuk pintu hati kamu. Aku kagum pada hal yang masih aku rahasiakan hingga semesta mengizinkan kita bersatu dalam ikatan sakral.  Untuk nama yang masih rahasia, izinkan aku memeluk dirimu dalam gelap, jidat bertemu dengan sajadah, semoga Dia lancarkan jalan yang sedang kita lalui. Hi, bisakah kau rasakan rindu yang sudah hampir tumpah? Semoga Dia menaruh dan mengizinkan aku menjadi bidadari untuk pria terkasih. Cinta itu sederhana, kita saj...

Catatan dari masa depan

Gambar
 Kita sudah mencapai hari bahagia yang didamba singlelillah bahkan mampu melewati  masa perak pernikahan dan pastinya akan terus bersama hingga akhir usia. Untuk kita di masa lalu,  di usia masih muda, mungkin belum bisa mengendalikan emosi pesan kami harap hati-hati dengan apa pun yang bisa menimbulkan perpecahan dan perpisahan. Logika dan hati harus sejalan agar kalian bisa sampai di titik ini. Masa mencari jati diri bukanlah pembelaan atas permainan cinta yang dilakukan buaya darat spesies betina dan jantan. Memulai hubungan harus dengan perkenalan, kenali kurang dan lebihnya  pasangan agar tidak kaget setelah hari sakral. Pernikahan bukan tentang sehari atau dua hari tapi selamanya. Menyatukan dua hati dalam ikatan sakral, merangkul dua keluarga untuk kehangatan, berjuang tentang kebersamaan dan kebahagiaan keluarga besar. Pesan kami untuk kalian, tolong jaga ketulusan dan keutuhan cinta kalian. Jangan ada bibit kebohongan walau sedikit. Jika ada hubungan yang se...

Bismilah sepasang

Gambar
  Aku terhanyut dalam lamunan, bersama lantunan irama mesra terbuai akan diksi dalam kata. Mata seolah berkata aku merindukan gadis pujaan yang paling aku cinta.  Dengan dirimu bahagia seakan milik kita, dunia terhenti seketika, mata terkesiap akan pesona gadis yang kini berdiri di hadapan. Kata tak lagi mampu mendeskripsikan kecantikan sempurna dari gadis yang insyaAllah akan menjadi teman sehidup sesurga.  Padamu aku titipkan cinta dan kasih sayang, tolong tutup pintu hatimu untuk pria lain, buka selebar-lebarnya untuk pria yang sudah mencuri hati tanpa ingin mengembalikannya. Pria itu adalah aku. Tolong percaya sikap dan perilaku yang aku tunjukan, semua bukanlah kebohongan untuk mendapatkan kepercayaan, melainkan ketulusan yang tak aku berikan pada wanita lain selain kamu.  Aku tak tau takdir apa yang akan terjadi pada kita, yang aku tau adalah bukankah jika usaha yang dilakukan sudah baik bukankah hasilnya jauh lebih baik? Seperti itu harapan dariku untuk kita, ...

Janji Setia "Hanya Kamu yang dimiliki."

Gambar
 Tiara Andini atau yang lebih akrab disapa Titi, artis berbakat yang namanya menjadi bahan pembicaraan public karena kedekatannya dengan Alshad Ahmad. Prestasi Tiara Andini dalam dunia Tarik suara juga sudah banyak dengan aktif mengeluarkan banyak lagu sejak kemenangannya pada Indonesian Idol season 10. Tiara menggandeng Alhad Ahmad dalam lagu janji setia, chemistry mereka sangat dapat dan penuh pengahayatan. Berikut lirik lagu janji setia yang dibawakan Tiara Andini:  Kini aku mengerti Semua ini terjadi Tak dipungkiri Hanya kamu yang kumiliki Bumi di kala sunyi Kamu tak kan sendiri Aku di sini menantimu kembali Andai saja ku bisa genggam tanganmu Takkan ada kata rindu di dalam hatiku Tahukah dirimu betapa diriku merindukan hadirmu ada di sini Percayalah kasih, jarak dan waktu tak mampu menghapus janji setia menjaga hati Hujan turun mewakili hati Terpa angin gambarkan resahku Namun kini pelangi Datang menyinari kita. Itulah lirik lagu janji setia yang dipopulerkan Tiara Andini...

Sandaran ternyaman

Gambar
 Kata maaf tak akan menyembuhkan luka, mungkin seseorang bisa memaafkan tapi sulit melupakan. Satu kesalahan bisa menghapus banyak kebaikan di mata manusia.  Manusia tak ada yang sempurna dan selalu memiliki kesalahan entah itu diperlihatkan atau tidak. Yang hanya bisa terucap dari bibirku adalah maaf untuk segala kesalahan yang aku lakukan sengaja' atau tidak, sungguh tak ingin dalam keadaan seperti itu. Maaf jika pernah merepotkan dirimu atas kondisi terburuk dalam hidup, iyah, tak seharusnya aku menyusahkan siapa pun dalam kehidupan pribadi. Aku bisa apa jika itu sudah digariskan oleh-Nya? Yang bisa aku lakukan adalah mencegah agar tak ada keburukan lainnya. Maaf atas tangis kesedihan yang selalu aku lihat selama beberapa tahun tanpa semua itu aku tak tau apa aku bisa bangkit seperti sekarang. Untuk keberhasilan diriku yang selalu kamu langitkan, semoga tercapai dengan mudah tanpa rintangan berarti, terima kasih. Good job, soon to be, i love you so much and I'll be someone!...

Lirik lagu Hadapi Berdua dari Tiara Andini, 'Dunia Restukan kita semua."

Gambar
  Tahun 2021 Tiara Andini sangat aktif dalam mengeluarkan single dan berbagai karya salah satunya lagu hadapi Berdua.  lagi hadapi Berdua bermusik beat namun sebenarnya sangat berat dalam maknanya, aura bahagia yang ditampilkan dalam music video yang dapat dilihat di kanal YouTube Tiara Andini.  Lagu hadapi Berdua mengisahkan perjuangan sepasang kekasih yang harus berjuang melawan rintangan yang menghadang di depan mata, meski berat namun jika dihadapi berdua tentunya akan jauh lebih mudah. Cinta butuh perjuangan dan harus dilakukan bersama dalam perjalannya, berikut lirik lagu hadapi berdua yang telah dirangkum:  Awalnya ku merasa Cinta kita tak bisa Tapi apa daya Ingin hati mencoba, hm, yeah Kau dan aku berbeda Itu kata mereka Kututup telinga Denganmu akan kuhadapi segalanya Meski badai datang Dan kau merasa Dunia tak restukan kita semua Kita hadapi berdua, oh-oh Selama bintang menari Bulan, mentari beri cahaya Ku yakin takkan ada yang kalahkan cinta kita, ho-oh ...